Pembelajaran Keterampilan Melipat Kertas Origami Kelas II Thalhah

Oleh: Aliyati, S.Pd.I SWI.sch.id – Siswa SDIT Wirausaha Indonesia Kelas 2 Thalhah hari ini melaksanakan kegiatan pembelajaran keterampilan melipat kertas origami pada Senin (18/11/19) pagi. Kegiatan ketrampilan merupakan kegiatan yang cukup menyenangkan. Melalui kegiatan keterampilan ini siswa dapat mengekspresikan kreatifitas. Keterampilan ini tidak mahal, hanya dengan bermodalkan kertas origami, gunting dan spidol siswa dapat membuat … Read more

Membangun Budaya Membaca di SDIT Wirausaha Indonesia

Oleh: Iyus Triyanti, S.Pd SWI.sch.id – Saat ini SDIT Wirausaha Indonesia sedang menggalakkan budaya membaca bagi siswa/i nya. Termasuk untuk siswa kelas 3 Utsman. Salah satu sarana yang dipersiapkan adalah membuat pojok baca, pohon literasi dan perpustakaan mini di dalam kelas. Kami sedang mempersiapkan semuanya pada hari Jumat (15/11/2019). Perpustakaan mini dan pojok baca dilengkapi dengan … Read more

Praktik Pembelajaran dengan Metode Bermain di Kelas II

Oleh: Aliyati, S.Pd.I SWI.sch.id – Pada hari jumat (15/11/19) siswa SDIT Wirausaha Indonesia praktik pembelajan dengan metode bermain di kelas 2 Thalhah. Siswa kelas 2 Thalhah belajar sambil bermain dengan jumlah 20 siswa. Pelaksanaan kegiatan belajar bertempat di aula sekolah lantai 2. Pembelajaran dimulai pukul 08.00 dan berakhir pada pukul 14.00. Metode bermain ini sangat sederhana tapi … Read more

Serunya Membuat Pigura dari Ranting

Oleh: Fitri Nur Rahmawati, S.Pd SWI.sch.id – Hari ini siswa Kelas 1 Abubakar SDIT Wirausaha Indonesia sedang membuat sebuah karya seni dari bahan alam di ruang kelas pada Jumat (15/11/2019) siang. Pembuatan karya seni figura dari ranting ini merupakan salah satu materi dalam pembelajaran tematik 4, khususnya pada pelajaran SBdP dengan Kompetensi Dasar 4.4 yaitu … Read more

Santunan dan Jumat Berkah SDIT Wirausaha Indonesia

Oleh: Nur Komariah, S.Pd.I, MM SWI.sch.id – Hari ini Jumat (15/11/19) SDIT Wirausaha Indonesia sebagaimana biasanya memberikan santunan kepada siswa yatim yang bersekolah di SWI Islamic School. Kegiatan ini biasanya dilakukan pada momen-momen tertentu dan setiap hari Jumat. Selain kegiatan santunan yatim, hari ini SWI juga memberikan 100 paket snack yang dibagikan kepada jamaah masjid … Read more

Melatih Kepercayaan Diri Melalui Puisi

Oleh: Siti Kartini SWI.sch.id – Siswa SDIT Wirausaha Indonesia mengadakan keterampilan untuk melatih kepercayaan diri siswa pada Rabu (14/11/19) pagi. Siswa/i kelas 2 Umar membuat suatu karya puisi yang dibuat oleh mereka sendiri. Hari ini ustadzah Restu selaku guru kelas 2 memberi tugas untuk membuat puisi karya mereka tanpa dibantu oleh orang lain. Hal ini … Read more

Olah Raga yang Menyenangkan

Oleh: Jamal Ardianto SWI.sch.id – Setelah pelaksanaan baris-berbaris, siswa SDIT Wirausaha Indonesia diberikan pemahaman materi mengenai pembiasaan menjaga kesehatan dengan berolahraga. Selain pemberian materi oleh guru masing-masing kelas, siswa juga diajak bersama untuk melakukan praktek gerak tubuh sehat seperti gerak kupu-kupu, gerak katak melompak dan lain-lain. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa/i kelas 1 yang … Read more

Memperingati Hari Pahlawan 10 November 2019

Oleh: Fitri Nur Rahmawati, S.Pd SWI.sc.id – Seluruh siswa-siswi SDIT Wirausaha Indonesia melaksanakan upacara bendera untuk memperingati hari pahlawan di lapangan sekolah lantai 3 pada Senin (11/11/2019) pagi. Upacara peringatan Hari Pahlawan merupakan upacara yang kita peringati setiap tahunnya, karena di tahun ini tanggal 10 November jatuh pada hari Minggu, maka baru dapat dilaksanakan pada … Read more

SWI Islamic School Praktik Membuat Kliping Bangun Ruang

Oleh: Restu Kurniati, S.Pd SWI.sch.id – Siswa SDIT Wirausaha Indonesia kali ini melaksanakan praktik membuat Kliping Bangun Ruang pada Selasa (5/11/19) pagi. Pada Kompetensi Dasar Mengenal Bangun Ruang pada pembelajaran tematik muatan Matematika, siswa-siswi SWI Islamic School kelas 2 Umar melaksanakan praktik membuat kliping berjudul Bangun Ruang dengan menggunakan kertas asturo sebagai medianya. “Dalam pembelajaran … Read more

Pembiasaan Kebersihan dan Kerapihan

Oleh: Iyus Triyanti, S.Pd SWI.sch.id – Materi pembelajaran hari ini adalah, membuat baju dari kertas origami yang dilakukan oleh siswa-siswi kelas 3 SDIT Wirausaha Indonesia pada Rabu (31/10/19). Melipat adalah karya seni atau kerajinan tangan yang umumnya dibuat dari bahan kertas dengan tujuan untuk menghasilkan aneka bentuk main dan hiasan seperti menampilkan bentuk dari burung, serangga, bunga dan baju  yang dihasilkan … Read more