Pelaksanaan PTS di SDIT Wirausaha Indonesia

Oleh: Siti Hodijah, S.Kom Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT) Wirausaha Indonesia melaksanakan Penilaian Tengah Semester (PTS) yang berlangsung mulai Senin-Rabu (16-25/09/19). PTS diikuti oleh seluruh siswa kelas 1 – 6 di ruang kelas masing-masing. Seluruh siswa SWI Islamic School mengikuti PTS ini dengan sungguh-sungguh dan penuh semangat. Siswa kelas 5 sendiri, mereka belajar lebih giat … Read more