Siswa Inklusi pun Membuat Kliping

Oleh: Nurfitriani Ahmad SWI.sch.id – Siswa SDIT Wirausaha Indonesia kelas 2 Thalhah sedang melakukan kegiatan belajar mengajar. Pembelajaran hari ini Selasa (17/9/19) adalah mata pelajaran Bahasa Inggris Bab Pengenalan Warna. Kali ini siswa belajar sekaligus berkreasi. Begitu pula siswa inklusi yang ada di kelas ini, mereka ikut berpartisipasi mengikuti pembelajaran sambil berkreasi ini. Peralatan yang … Read more

Siswa Inklusi SDIT Wirausaha Indonesia Ikut Laksanakan PTS

Oleh: Siti Kartini Siswa SDIT Wirausaha Indonesia khususnya siswa inklusi melaksanakanĀ penilaian tengah semester yang dimulai pada hari Senin (16/9/19) pagi. PTS yang dilaksanakan SWI Islamic School pagi ini berjalan dengan lancar. Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan peserta didik dalam mengikuti pembelajaran. Seluruh siswa pada umumnya termasuk siswa inklusi melaksanakan ujian dengan tenang dan guru … Read more

Pembelajaran Siswa Inklusi di SDIT Wirausaha Indonesia

Oleh: Narsih Agus Priyanti SDIT Wirausaha Indonesia menyelenggarakan pendidikan khusus bagi siswa berkebutuhan khusus atau siswa inklusi. Hari ini Rabu (4/9/19) siang berlangsung pembelajaran rutin untuk siswa inklusi tersebut. Siswa berkebutuhan khusus ini adalah siswa yang dalam proses tumbuh kembangnya mengalami gangguan dan hambatan baik dalam motorik maupun psikomotoriknya. Sehingga mereka mengalami kesulitan dalam belajar … Read more

Siswa Inklusi pun Mengikuti Pawai Tahun Baru Islam 1441 Hijriyah

Oleh: Gita Amalia Fitri Dalam rangka memperingati tahun baru Islam 1441 H, siswa SDIT Wirausaha Indonesia (SWI) mengadakan pawai keliling. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa SWI mulai dari kelas 1-6, baik siswa pada umumnya maupun siswa inklusi. Mereka dengan bersemangat ikut berpartisipasi dalam kegiatan ini. “Anak inklusi merupakan anak berkebutuhan khusus, nah di SWI … Read more